Cara Mengadukan Konten Berbau Pornografi

Salut buat kominfo yang telah membantu keamanan dan kenyamanan berselancar di dunia maya, dari waktu kewaktu, terus berupaya untuk memberantas konten-konten negatif di internet yang menandung unsur kekerasan, pornografi, judi, phising, SARA atau PROXY 

Jika anda menemukan situs atau konten di internet yang mengandung unsur negatif tersebut di atas, anda bisa segera melaporkan situsnya melalui email ke aduankonten@kominfo.go.id atau ke https://trustpositif.kominfo.go.id

Mari kembangkan Internet Positif di Negara kita untuk menyelamatkan keturunan kita dari segala bentuk perbuatan yang bisa memberikan dampak negatif dalam kehidupan sosial sehari-hari.

0 comments:

Post a Comment

10 Artikel Terpopuler di BLOG Nandar